Berita Gembira! Indonesia Terpilih Menjadi Destinasi Diving Populer Dunia 2017

Bagikan:

Ada berbagai daerah tujuan yang bisa didatangi wisatawan untuk ber-diving, sebut saja Raja Ampat, Bali, Pulau Komodo, Lombok, dan tentu masih banyak lagi lainnya.

Diving Indonesia, Indonesia, Raja Ampat, Bali, Pulau Komodo, Lombok, Dive Magazine, Maldives

Dive Magazine, Salah satu majalah diving ternama di dunia baru-baru ini telah merilis tempat diving populer di dunia untuk tahun 2017.

Di situs resmi mereka, divemagazine.co.uk secara mengejutkan Maldives, yang beberapa tahun belakangan ini berhasil menjadi obyek wisata diving favorit wisatawan kini harus puas berada di posisi kelima dengan 2.024 suara vote. Untuk cara vote-nya sendiri terbilang sederhana, setiap orang hanya diizinkan memilih tiga tempat.

Dari 47.547 vote yang terkumpul dan secara resmi ditutup pada 31 Desember 2016 kemarin, Papua Nugini mendapat 6.089 suara vote sedangkan Filipina 3.3.13 suara, keduanya berhasil mengungguli Maldives.

Yang menggembirakan adalah, Indonesia berhasil memenangkan vote sebagai destinasi diving populer di dunia tahun 2017 dengan meraih 22.552 suara. Yang menjadi catatan adalah Indonesia memang selalu menjadi salah satu destinasi favorit dunia untuk diving, namun di tahun 2017 berhasil menjadi destinasi paling populer.

Ada berbagai daerah tujuan yang bisa didatangi wisatawan untuk ber-diving, sebut saja Raja Ampat, Bali, Pulau Komodo, Lombok, dan tentu masih banyak lagi lainnya. Bahkan destinasi tersebut sudah bisa dikatakan kelas dunia, karena Indonesia juga telah memiliki fasilitas pendukung lainnya seperti resor dan alat diving yang tentu tidak kalah dengan negara-negara lain.

Dari hasil voting ini juga, Dive Magazine mengajak para wisatawan yang sudah pernah mengunjungi Indonesia untuk melakukan kegiatan diving menuliskan cerita-cerita seputar kegiatannya. Bisa dalam bentuk foto atau pun video, dengan cara mengirimkan cerita mereka ke email info@dive.uk.com dengan subyek Indonesia.

Jadi, jika kamu juga punya pengalaman diving di salah satu tempat menarik yang ada di negara kita tercinta Indonesia, tunggu apa lagi? Segera kirim email ke Dive Magazine.

KOMENTAR

Name

artis cara film Finansial game Gaya Hidup Info keluarga kesehatan kuliner Liburan Life Style musik olahraga Opini parenting Pendidikan Properti Rupa-Rupa Teknologi
false
ltr
item
PORTAL POSITIF: Berita Gembira! Indonesia Terpilih Menjadi Destinasi Diving Populer Dunia 2017
Berita Gembira! Indonesia Terpilih Menjadi Destinasi Diving Populer Dunia 2017
Ada berbagai daerah tujuan yang bisa didatangi wisatawan untuk ber-diving, sebut saja Raja Ampat, Bali, Pulau Komodo, Lombok, dan tentu masih banyak lagi lainnya.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdxI5i1cKr9mIMZsjiTxajPpqitWDu3oKaUYkVl23OlaJzI9BpcY2mjT7tma2r-fAjm3ozfXSj3B-Af6w_lE64ECj10Zf6NigYw38zW57umH_2OdKsbMvQtHy4Q0Hj4f6beJuuUiuIClWx/s400/diving+indonesia.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdxI5i1cKr9mIMZsjiTxajPpqitWDu3oKaUYkVl23OlaJzI9BpcY2mjT7tma2r-fAjm3ozfXSj3B-Af6w_lE64ECj10Zf6NigYw38zW57umH_2OdKsbMvQtHy4Q0Hj4f6beJuuUiuIClWx/s72-c/diving+indonesia.jpg
PORTAL POSITIF
https://portalpositif.blogspot.com/2017/02/berita-gembira-indonesia-terpilih.html
https://portalpositif.blogspot.com/
https://portalpositif.blogspot.com/
https://portalpositif.blogspot.com/2017/02/berita-gembira-indonesia-terpilih.html
true
7224742545207056145
UTF-8
Artikel tidak ditemukan LIHAT SEMUA Selanjutnya... Balas Batalkan Hapus Oleh Beranda HALAMAN ARTIKEL Lihat Semua BACA JUGA LABEL ARSIP SEARCH SEMUA ARTIKEL Tidak ditemukan artikel sesuai permintaan anda Back Home Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus Sepember Oktober November Desember sekarang 1 menit yang lalu $$1$$ minutes ago 1 hari yang lalu $$1$$ hours ago kemarin $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago lebih dari 5 minggu yang lalu Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy